Cara memakai jilbab sesuai syar'i

Cara memakai jilbab sesuai syar'i


Dewasa ini semakin berkembangnya dunia fasion tentunya cara mekainya hijab pun sangat banyak fariasinya,ada jilbab pasmina,jilboob dan masih banyak istilah lain tentang hijab,semakin ngetren model yg menjadi peraga fasion semakin laris lah produknya walaupun jika kita liat dari segi Syar'i terkadang jauh dari kebenaran namun karna sudah terlanjur ngetren ya tetap aja di pake,hal ini mungkin karna tidak sehingga hanya mengikuti tren yg ada,yg kita sayangkan adalah mereka yg mengetahui namun tidak mau memakainya secara benar dan sesuai Syar'i.

Lalu apa sih manfaat memakai hijab?memakai hijab bagi muslimah adalah ibadah,Hal ini sesuai perintah Alloh dalam Alqur'an surat (An-nur ayat 31)di ayat ini di jelaskan kuajiban wanita harus memakai hijab atau menutup seluruh tubuhnya kecuali muka dan telapak tangan,lebih dari itu di terangkan bahwa memakai hijab yg benar adalah dengan memanjangkan kain hijab hingga menutupi dadanya.hal ini jelas bahwa memakai hijab adalah kuwajiban muslimah agar aurotnya tidak terlihat oleh laki2 yg bukan mahromnya.

Selain itu memakai hijab dapat menjaga,memelihara kehormatan diri wanita tersebut,misal untuk menghindarkan seorang wanita dari perzinaan,untuk membedakan jati diri wanita muslim dan non muslim,dan yg pasti untuk menggambarkan bahwa orang islam sangat patuh terhadap perintah alloh.Bagi kita umat islam yg telah mengakui Nabi muhammad utusan alloh sudah sepatutnya kita mamutuhui segala printah dan menjauhi segala larangan alloh,salah satu perintah Alloh kepada kaum muslimah adalah menutup aurot,bukankah kita tak ada yg ingin masuk neraka? tentu saja karna di neraka itu sangat menderita,so....jangan tunggu besok lusa atau nanti kalau sudah siap untuk memakai jilbab bukan kah mati itu datangnya sewaktu2?bagaimana kalau ketika mati belum bisa menjalankan perintah Alloh rosul secara benar?

Lalu bagaimana sih sebenarnya memakai hijab yg benar?


  • memakai hijab dengan benar adalah yg sesuai syar'i,yaitu menutup seluruh bagian badan wanita selain muka dan telapak tangan
  • pakaian wanita yg sesuai syar'i adalah pakaian yg tidak ketat sehingga lekuk tubuhnya terlihat,bukankah Rosul juga telah bersabda suatu zaman nanti akan ada wanita yg berpakaian tapi sejatinya mereka telanjang,siapakah wanita itu? wanita itu adalah yg memakai pakaian ketat sehingga bentuk tubuh bahkan lekuknya terlihat.
Di bawah ini beberapa contoh gambar memakai hijab secara Syar'i
Cara memakai jilbab sesuai syar'i
Cara memakai jilbab sesuai syar'i

Cara memakai jilbab sesuai syar'i
Cara memakai jilbab sesuai syar'i

Cara memakai jilbab sesuai syar'i
Cara memakai jilbab sesuai syar'i

Cara memakai jilbab sesuai syar'i
Cara memakai jilbab sesuai syar'i

Cara memakai jilbab sesuai syar'i
Cara memakai jilbab sesuai syar'i

Cara memakai jilbab sesuai syar'i
Cara memakai jilbab sesuai syar'i

Nah itu lah beberapacontoh Cara memakai hijab yg benar yg sesuai Syariat Agama Asilam semoga bermanfaat.
Cara memakai jilbab sesuai syar'i Rating: 4.5 Diposkan Oleh: wajibnya menetapi jamaah

0 comments:

Posting Komentar