Daun pakis adalah tumbuhan paku-pakuan yg bisa kita temukan di seluruh hutan,di nusantara yg biasanya tumbuh di tebing hutan yg lembab,pinggiran kali perbukitan dll,tumbuhan pakis daunya yg masih muda sangat nikmat di tumis menjadi olahan makanan,rasanya cenderung gurih dan renyah,dan tentunya sehat,karna mengandung banyak serat.lalu bagaimana cara membuat tumis pakis?yuk kita simak resep membuat tumis pakis nikmat dan sehat.Bahan untuk membuat tumis pakis nikmat dan sehat.
. 3 ikat daun pakis muda cuci hingga bersih lalu di siangi
. 250 gram udang ukuran kecil,kupas dan bersihkan
. minyak goreng secukupnya,untuk menumis
. 100 air mineral
Bumbu untuk tumis pakis nikmat dan sehat
. 6 siung bwg merah di iris tipis
. 3 siung bwg putih di keprek
. 1 ruas rempah lengkuas di keprek hingga memar
. 2 lbr daun salam
. 4 buah cabe kriting,di potong menyerong
. garam secukunya
. 1 sendok teh gula pasir
Cara membuat tumis pakis nikmat dan sehat.
. Setalah daun pakis di bersihkan,di siangi,lalu sisihkan.
. lalu panaskan minyak tumis semua bumbu halus,masukan bwg merah,bwg putih,daun salam cabe dan lengkuas,tumis hingga harum.
. kemudian masukan udang,aduk hingga rata dan udang berubah warna menjadi merah. lalu masukan daun pakis,gula,garam dan masak ambil di aduk hingga daun pakis layu.
. Tambahkan air secukupnya masak hingg air mendidih dan pakis matang.
. angkat tumis pakis nikmat dan sehat siap di sajikan bersama nasi putih.
Itulah resep tumis nikmat dan sehat silahkan di coba di tanggung ketagihan,bagi anda yg tinggal di kampung daun pakis bisa menjari sendiri karna banyak tumbuh di sekitar,tapi bagi anda yg tinggal di kota dapat membelinya di pasar-pasar tradisional dekat rumah anda.semoga bermanfaat.
Baca juga:
0 comments:
Posting Komentar